Ciri-ciri Terjangkit Virus Corona, Berikut Perbedaan dengan Gejala Influenza & Flu Biasa
TRIBUNBATAM.id- Penyebaran virus Corona membuat kepanikan tersendiri di sebagian kalangan.
Diketahui jika virus Corona telah mewabah di ratusan negara, termasuk Indonesia.
Virus yang berasal dari Wuhan, China ini dapat menyebar melalui infeksi ke orang lain dengan berbagai cara.
Bisa melalui udara lewat batuk dan bersin atau melalui kontak langsung seperti menyentuh atau berjabat tangan.
Meski demikian, masyarakat Indonesia tidak perlu panik, tapi tetap harus waspada.
Oleh karena itu, kita harus lebih berhati-hati dan melakukan pencegahan terhadap tersebarnya virus corona.
• Pasien Covid-19 Meninggal di Batam Dimakamkan Senin (23/3) Dinihari, Petugas Berpakaian APD Lengkap
Penting bagi kita untuk mengantisipasi dan mencegah penularan virus corona ini dengan mengetahui ciri dan gejalanya.
Dilansir kemenkes.go.id, ada 5 ciri orang yang terjangkit virus corona:
1. Demam
Kesehatan - Terbaru - Google Berita
March 23, 2020 at 06:16AM
https://ift.tt/33Esg1s
Ciri-ciri Terjangkit Virus Corona, Berikut Perbedaan dengan Gejala Influenza & Flu Biasa - Tribun Batam
Kesehatan - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2zZ7Xy3
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ciri-ciri Terjangkit Virus Corona, Berikut Perbedaan dengan Gejala Influenza & Flu Biasa - Tribun Batam"
Post a Comment