Duh, Diabetes Banyak Menyerang Penduduk Perkotaan
Dream - Diabetes Melitus atau biabetes tipe 2 termasuk penyakit tidak menular yang pemicu utamanya adalah gaya hidup hidup tak sehat. Banyak menyerang kaum mudah perkotaan yang sibuk, kurang olahraga dan banyak mengonsumsi makanan tidak sehat.
Berdasarkan hasil riset kesehatan dasar (riskesdas) pada 2018 daerah perkotaan seperti di Jakarta masuk dalam wilayah rentan Diabetes. Prevalensi diabetes di Jakarta meningkat dari 2,5% di tahun 2013 menjadi 3,4% di tahun 2018.
Dari total jumlah penduduk Jakarta 10,5 juta jiwa, 250 ribu jiwa terdiagnosa terkena diabetes. Sedangkan menurut Diabetes Surveillance Data dari Dinas Kesehatan, 12,775 jiwa diketahui mengalami diabetes.
" Saat ini, masih banyak yang terlambat menyadari penyakit diabetes, bahkan 52 persen pasien diabetes sudah mengalami komplikasi saat terdiagnosa. Sedangkan hanya sekitar 30 persen pasien yang menjalani pengobatan dapat mencapai tingat HbA1c kurang dari 7% yaitu angka ideal dalam manajemen diabetes," kata dr. Em Yunir, Sp.PD ketua Perkumpulan Endokrinologi Indonesia (PERKENI) Jaya di, Balai Kota DKI Jakarta, Senin 27 Agustus 2019.
Kesehatan - Terkini - Google Berita
November 06, 2019 at 07:39AM
https://ift.tt/34B597r
3 Hal yang Sering Jadi Tanda Awal Diabetes - Dream
Kesehatan - Terkini - Google Berita
https://ift.tt/2zZ7Xy3
Bagikan Berita Ini
0 Response to "3 Hal yang Sering Jadi Tanda Awal Diabetes - Dream"
Post a Comment