Search

INFOGRAFIK: Perbedaan ODP, PDP dan Suspect Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com

KOMPAS.com - Penyebaran infeksi virus corona terus meluas. Hingga Jumat (6/3/2020) malam, kasus virus corona sudah tembus lebih dari 100.000 di seluruh dunia, dengan 55.753 pasien dinyatakan sembuh, dan 3.408 meninggal dunia.

Jumlah pasien positif terjangkit virus corona di Indonesia sendiri sudah menjadi 4 orang.

Selain dua orang yang dirawat di Rumah Sakit Penyakit Infeksi (RSPI) Sulianti Saroso, Jakarta Utara, terdapat dua pasien lagi yang dinyatakan positif.

Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Corona Achmad Yurianto menyebut ada tiga tingkatan status sebelum akhirnya seorang dinyatakan positif Covid-19.

Ketiganya yakni Orang Dalam Pemantauan (ODP), Pasien Dalam Pengawasan (PDP), dan suspect atau terduga.

Menurut dia, orang yang berstatus ODP belum menunjukkan gejala sakit. Namun, orang di kategori ini sempat bepergian ke negara episentrum corona atau sempat melakukan kontak dengan orang diduga positif corona sehingga harus dilakukan pemantauan.

Baca juga: Berikut Mitos dan Fakta soal Virus Corona yang Perlu Diketahui

Selengkapnya dapat disimak di infografik berikut ini!

Let's block ads! (Why?)



Kesehatan - Terbaru - Google Berita
March 07, 2020 at 07:15AM
https://ift.tt/3cG0GFd

INFOGRAFIK: Perbedaan ODP, PDP dan Suspect Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com
Kesehatan - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2zZ7Xy3

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "INFOGRAFIK: Perbedaan ODP, PDP dan Suspect Virus Corona - Kompas.com - KOMPAS.com"

Post a Comment

Powered by Blogger.