Search

Kenali 2 Kemungkinan Gangguan Jantung yang Picu Kematian Mendadak - Tribun Manado

TRIBUNMANADO.CO.ID - Serangan jantung bisa menyerang siapa saja, tak hanya orang yang menjalani pola hidup yang tidak sehat, orang yang nampak mengjalani sehat pun bisa kena.

Salah satu kasus, belum lama ini aktor berusia 40 tahun, Ashraf Sinclair disebut tutup usia karena serangan jantung.

Banyak pihak terkejut lantaran usia suami Bunga Citra Lestari ini dinilai masih tergolong muda dan dikenal sehat, serta tidak memiliki riwayat sakit apa pun, terutama yang berkaitan dengan jantung.

Kepada DW Indonesia, Dokter Spesialis Jantung Pembuluh Darah dari Rumah Sakit Budhi Asih Jakarta Timur, dr. Rizky Aulia Sp.JP menjelaskan dua kemungkinan gangguan jantung yang dapat menyebabkan kematian mendadak pada manusia.

2 kemungkinan gangguan jantung yang picu kematian mendadak

Serangan jantung karena penyakit jantung koroner

Menurut Rizky, serangan jantung adalah terjadinya penyumbatan di pembuluh darah koroner secara akut atau mendadak, yang biasanya diawali dengan pembentukan kerak di dalam pembuluh darah.

Inilah yang disebut sebagai coronary artery disease atau penyakit jantung koroner.

Pembentukan kerak di dalam pembuluh darah menurut Rizky biasanya dimulai sejak usia muda, yaitu di usia dua puluhan tahun atau bahkan belasan.

Ada 5 faktor risiko jantung koroner yang menurut Rizky merupakan penyebab terbentuknya kerak di dalam pembuluh darah, yaitu:

Let's block ads! (Why?)



Kesehatan - Terbaru - Google Berita
February 19, 2020 at 12:41PM
https://ift.tt/37CRWfz

Kenali 2 Kemungkinan Gangguan Jantung yang Picu Kematian Mendadak - Tribun Manado
Kesehatan - Terbaru - Google Berita
https://ift.tt/2zZ7Xy3

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Kenali 2 Kemungkinan Gangguan Jantung yang Picu Kematian Mendadak - Tribun Manado"

Post a Comment

Powered by Blogger.